Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Memberikan Penawaran Program Kemitraan untuk Pendidikan Vokasi
Berdasarkan surat Direktur Kementrian dan Penyelarasan Dunia Usaha dan Dunia Industri Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor: 406/D4/TU/2020 tanggal 27 Juli 2020 mengenai Penawaran Program Kemitraan Pendidikan Tinggi Vokasi dengan Industri Dunia Usaha dan Dunia Kerja Tahun 2020. Hal-hal berikut agar dapat diperhatikan: Pengusul program adalah adalah institusi Pendidikan Tinggi Vokasi di

Read More...

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Memberikan Penawaran Program Kemitraan untuk Pendidikan Vokasi

Berdasarkan surat Direktur Kementrian dan Penyelarasan Dunia Usaha dan Dunia Industri Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor: 406/D4/TU/2020 tanggal 27 Juli 2020 mengenai Penawaran Program Kemitraan Pendidikan Tinggi Vokasi dengan Industri Dunia Usaha dan Dunia Kerja Tahun 2020.

Hal-hal berikut agar dapat diperhatikan:

  1. Pengusul program adalah adalah institusi Pendidikan Tinggi Vokasi di bawah naungan KEMDIKBUD;
  2. Bagi perguruan tinggi vokasi yang berminat, dapat mengnduh pedoman pelaksanaan program dan pengusulan proposal secara daring melalui laman: http://vokasi.kemdikbud.go.id/layanan-daring-dit-kementrian-dan-penyelarasan-dudi, dengan batas waktu paling lambat 16 Agustus 2020;
  3. sosialisasi teknis akan dilakukan secara daring dengan menggunakan media Zoom Webinar pada Rabu, 5 Agustus 2020 melalui tautan: https://bit.ly/programkemitraan untuk mendapatkan link dan ID Meeting;
  4. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Bidang Kemitraan dan Penyelarasan DUDI dengan PTVP melalui email: [email protected] atau hubungi sdri. Dini Oktarini HP. 083869509160.

Sumber: http://lldikti2.id/berita/detail/penawaran-program-kemitraan

Managed & Maintenanced by ArtonLabs