Peningkatan Kapasitas Insan Dikti dalam ekosistem Kedaireka “Edupreneurship” oleh DITJEN DIKTI
Tujuan dari kegiatan ini adalah memberikan pelatihan kepada para Insan Dikti agar bisa menjadi seorang pendidik dengan 'mindset' wirausaha (Edupreneurship). Kegiatan ini akan memberikan pelatihan bagaimana mengenalkan konsep-konsep kewirausahaan dan pemasaran yang dilengkapi dengan berbagai contoh melalui proses pendidikan menggunakan berbagai strategi pemasaran, komunikasi bisnis, strategi memilih judul riset agar DUDI tertarik, keterampilan menjual riset, hingga strategi mengetahui kebutuhan DUDI.

Read More...

Peningkatan Kapasitas Insan Dikti dalam ekosistem Kedaireka “Edupreneurship” oleh DITJEN DIKTI

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi bekerja sama dengan Markplus menyelenggarakan Edupreneurship Workshop “Peningkatan Kapasitas Insan Dikti dalam Ekosistem Kedaireka”.

Tujuan dari kegiatan ini adalah memberikan pelatihan kepada para Insan Dikti agar bisa menjadi seorang pendidik dengan ‘mindset’ wirausaha (Edupreneurship). Kegiatan ini akan memberikan pelatihan bagaimana mengenalkan konsep-konsep kewirausahaan dan pemasaran yang dilengkapi dengan berbagai contoh melalui proses pendidikan menggunakan berbagai strategi pemasaran, komunikasi bisnis, strategi memilih judul riset agar DUDI tertarik, keterampilan menjual riset, hingga strategi mengetahui kebutuhan DUDI.

Bagi insan DIKTI yang tertarik, dapat menyaksikan pemaparannya melalui Kanal Youtube resmi milik DITJEN DIKTI berikut ini:

Managed & Maintenanced by ArtonLabs